JAKARTA, KOMPAS.TV - Presiden Prabowo Subianto menerima kunjungan kehormatan Sekretaris Dewan Keamanan Rusia Sergei K. Shoigu di Istana Merdeka, Jakarta, pada Selasa (25/2/2025).
Prabowo tampak didampingi Menteri Pertahanan Sjafrie Sjamsoeddin saat menyambut Sergei.
kepada Sergei, Prabowo mengaku gembira dengan kedatangannya, menurutnya ia ingin menjamu Sergei jika waktu kunjungannya lebih lama.
Selain itu, Prabowo pun sempat menanyakan kabar Presiden Rusia Vladimir Putin.
Baca Juga Momen Presiden Prabowo Terima Sekretaris Dewan Keamanan Rusia, Perkuat Kerja Sama Bilateral di https://www.kompas.tv/nasional/576370/momen-presiden-prabowo-terima-sekretaris-dewan-keamanan-rusia-perkuat-kerja-sama-bilateral
#prabowo #presidenprabowo #dewankeamananrusia
Video Editor: Dawud
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/576376/momen-presiden-prabowo-sambut-kunjungan-sekretaris-dewan-keamanan-rusia-di-istana-merdeka