¡Sorpréndeme!

Banjir Grobogan, Begini Kondisi Para Pengungsi yang Bertahan

2025-01-27 39 Dailymotion

GROBOGAN, KOMPAS.TV-Banjir yang terjadi akibat jebolnya tanggul Sungai Tuntang, di Gubug, Grobogan, Jawa Tengah sempat surut.

Kendati demikian, jumlah pengungsi semakin bertambah. Hal tersebut terjadi karena Sabtu, 25 Januari 2025 kemarin air kembali menggenang.

Para pengungsi masih bertahan di beberapa posko pengungsian. Mereka sempat pulang ke rumah masing-masing namun akhirnya kembali karena air kembali naik.

Baca Juga Perbaikan Rel Kereta Ambles Dikebut, PT KAI Targetkan Rampung Dalam 10 Hari di https://www.kompas.tv/regional/569910/perbaikan-rel-kereta-ambles-dikebut-pt-kai-targetkan-rampung-dalam-10-hari

Editor Video: Vila Randita

#banjir#grobogan#banjirgrobogan

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/569912/banjir-grobogan-begini-kondisi-para-pengungsi-yang-bertahan