JAKARTA, celebrities.id - Kostum Jared Leto pada Met Gala 2023 membuat seekor anjing keheranan dan juga ketakutan.Hal ini lantaran Jared mengenakan kostum kucing kesayangan mendiang Karl Lagerfeld yang bernama Choupette dengan ukuran besar.