Pemerintah Provinsi Jawa Timur berharap jalan tol Krian - Legundi - Bunder, yang menghubungkan Kabupaten Sidoarjo dan Gresik, bisa dioperasikan pada akhir tahun 2020.