Pasangan Anies Baswedan-Sandiaga Uno maju ke Pilgub DKI dengan mengusung slogan Maju Kotanya, Bahagia Warganya. Pasangan tokoh pendidikan dan pengusaha itu berupaya membangun "Warga Jakarta" bukan hanya sekedar pembangunan infrastruktur.