Selain kawasan Jalan Gatot Subroto, Jakarta Selatan, banjir juga merendam Jalan Salemba Raya, Jakarta Pusat, Rabu (7/9/2016). Genangan air terjadi akibat hujan deras dalam beberapa jam terakhir.